Gandeng Pertamina dan Hiswana Migas, Pemprov Bali Sidak LPG 3 Kg di Kabupaten Tabanan

Tabanan, Wartasiana| Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Bali kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) terhadap distribusi LPG 3 kg pada Kamis (5/12). Kali ini objek sasaran berada di Kabupaten Tabanan. Analis Perdagangan Ahli Muda, Gusti Ngurah Ketut Wirawan, dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Tabanan, menyampaikan apresiasi atas langkah Disperindag Provinsi Bali bersama PT Pertamina,…

Read More

Terus Perkuat Sosialisasi, Monitoring Pungutan Wisatawan Asing Sasar DTW Tanah Lot

Tabanan, Wartasiana| Pemerintah Provinsi Bali melalui leading sector Dinas Pariwisata kembali melakukan monitoring pungutan wisatawan asing (PWA) atau Tourism Levy Voucher (TLV) di destinasi wisata untuk meningkatkan kualitas dan keberlanjutan pariwisata. Kali ini, tim yang terdiri dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pariwisata, Bank BPD Bali, organisasi pariwisata, dan pengelola Daya Tarik Wisata (DTW)…

Read More